Minggu, 04 Desember 2011

Proses Bending Plat

Proses Bending  adalah proses pembengkokan atau penekukan. Proses bending Plat adalah proses penekukan plat dengan alat bending baik manual maupun dengan menggunakan Mesin Bending. Material plat bisa dibending dengan menggunakan pisau bending dan dies.

Jenis Bendingan :
1. Bendingan Lurus
    Bendingan Lurus adalah Bendingan yang hasil bendingnya berbentuk garis atau lurus.
2. Bendingan Radius
    Bendingan Radius adalah Bendingan yang hasil bendingnya berbentuk Radius.


Hal-hal yang perlu diperhatikan sebelum proses bending :
1. Material yang dibending harus mampu bending
2. Tebal Material yang dibending masih dalam kapasitas alat bending.
3. Pemilihan V dies yang digunakan harus tepat
4. Profil bendingan bisa diproses dengan peralatan yang ada atau tidak.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar